ARIPITSTOP.COM – Joan Mir semakin kokoh di puncak klasemen sementara setelah berhasil podium ketiga di MotoGP Teruel, Joan Mir semakin meninggalkan Quartararo sebagai kandidat terpanas yang hanya finish kedelapan.

Joan Mir tampil impresif dibalapan MotoGP Teruel, ia memulai balapan dari posisi ke-12 dan mampu podium ketiga. Konsisten meraih podium dan menambah terus poin, Mir saat ini unggul 14 poin dari Fabio Quartararo yang menguntit di posisi kedua.

Vinales juga harus puas bertahan di posisi ketiga klasemen sementara MotoGP 2020 dengan raihan 118 poin. Sementara Morbidelli naik dua strip ke peringkat empat. Morbidelli menyingkirkan Andrea Dovizioso dari peringkat keempat. Dovizioso yang terpuruk di posisi ke-13 pada sesi balapan kini turun satu peringkat di urutan kelima.

Berikut klasemen sementara pembalap usai MotoGP Aragon 2:

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini