image description

Trend positif sedang dialami oleh motor sport terbaru dari Suzuki, setelah sukses merilis GSX-R150 dan GSX-S150 di jakarta selatan februari lalu, kini penjualannya semakin naik. Sesuai data AISI di bulan februari 2017 ternyata penjualan GSX-R150 naik tajam.
honda cengkarenginstagram-aripitstop

Di bulan januari 2017 Suzuki GSX-R150 berhasil terjual  1.552 unit sedangkan di bulan februari 2017 melejit hingga 4.216 unit. Tentunya ini kenaikan yang luar biasa mengingat keterbatasan ruang produksi di pabrik suzuki yang hanya memiliki satu line produksi saja. Info terakhir bahwa unit GSX-R150 warna biru paling laris, butuh kesabaran untuk meminang motor GSX-R150 warna biru karena inden bisa mencapai dua bulan, duch… laris manis…

Suzuki GSX-R150 dalam masa promosi dari januari hingga maret 2017 hanya dijual Rp 27.900.000 dari harga normal Rp.29.900.000 sedangkan untuk GSX-S150 harga promosi Rp 23.900.000 dari harga normal yaitu Rp.25.400.000. Harga promosi yang benar2 menggiurkan, apalagi GSX-R150 yang memiliki fitur keyless yang tidak ada di kompetitor, apalagi harga GSX-R150 ternyata masih dibawah kompetitor.

10 KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini