image description

 

ARIPITSTOP.COM – Emblem yang tertempel di motor merupakan penanda identitas pada motor tersebut, setiap motor memiliki emblem yang berbeda2, ada yang hanya berupa stiker dan kini sedang marak para pabrikan memberikan emblem 3D agar terkesan mewah.
instagram-aripitstop

Emblem juga menjadi bahan incaran para tangan jahil, sampai sekarang masih marak pencurian emblem padahal harga barunya sangat murah untuk tipe yang berbahan semacam karet plastik lentur.

Para modifikator atau kita sebagai biker kadang juga suka iseng menambahkan beberapa emblem di motor kita agar terkesan beda. Sangat mudah mendapatkan emblem2 ini, di tukang stiker biasanya banyak namun bukan asli. Lalu dimana mendapatkan emblem2 yang asli ?, tentunya kita harus beli di bengkel resmi, kalau kesulitan para biker Honda bisa tuch beli di Honda Cengkareng, bisa langsung meluncur ke bengkelnya di daerah Cengkareng Jakarta Barat atau lebih mudah via online saja karena pihak Honda Cengkareng juga melayani pembelian secara online.

Saya intip stoknya di website resminya (klik disini) ternyata stok emblemnya komplit juga bahkan ada juga emblem GL Max.

1 KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini