ARIPITSTOP.COM – Balapan MotoGP akhir pekan ini akan berlangsung di sirkuit Sepang, Malaysia, balapan ini akan menjadi perhatian publik di seluruh dunia karena bisa menentukan siapa juara dunia MotoGP 2022 sekaligus di kelas Moto2.

Juara dunia kelas Moto3 sudah dinobatkan di Australia pekan kemarin, Izan Guevara sudah mengunci gelar dunia Moto3 2022 di Seri Australia. Pecco Bagnaia bisa mengunci gelar dunia MotoGP 2022 akhir pekan ini karena sedang unggul 14 poin atas Fabio Quartararo. Ai Ogura juga bisa menjuarai Moto2 2022 karena sedang unggul 3,5 poin atas Augusto Fernanez.

Berikut jadwal balapan MotoGP Malaysia 2022, Minggu 23 Oktober 2022:

  • 09:00 – 09:10 WIB: WUP Moto3
  • 09:20 – 09:30 WIB: WUP Moto2
  • 09:40 – 10:00 WIB: WUP MotoGP
  • 11:00 WIB: Race Moto3 (17 lap)
  • 12:20 WIB: Race Moto2 (18 lap)
  • 14:00 WIB: Race MotoGP (20 lap)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini