image description

 

Mohon maaf kalau berita hari ini isinya R15 mulu, mohon dimaklumin lawong informasi bertebaran setelah adanya penampakan spyshot di jalanan. Yap… Yamaha sudah tampak dengan jelas kalau R15 dirombak besar2an, meski infonya kalau rangka masih deltabox. Rangka Deltabox jika menurut saya harus dipertahankan karena sudah menjadi nilai jual tersendiri bro.
honda cengkareng
instagram-aripitstop

Dari penampakan yang ada dan informasi yang baru saja masuk bahwa R15 2017 nantinya sudah menganut speedometer yang full digital, informasi ini coba saya cermati via gambar yang sudah tersebar di facebook dan hasilnya memang sudah beda banget. Speesometer R15 ini desainnya sudah kotak, berubah total dibandingkan versi lama, untuk fitur apa saja yang ada di dalam speedometer saat ini saya masih dalam tahap penggalian, sabar ya bro…

Meski sudah tidak asing lagi oleh speedometer full digital, namun kesan full digital tetap menjadi salah satu nilai jual apalagi motor tersebut sebelumnya masih menganut digital analog bahkan full analog.

Sabar sitik ya bro… kita tunggu kabar panas selanjutnya…

9 KOMENTAR

  1. aduh tadinya mau make speedo punya fufi buat di pasang di viksen , eh sialan r15 juga full digital . nunggu harganya keluar di katalog deh hehehehehe

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here