netizen dilaporkan polisi (1)

Disini saya selaku penulis bukan bermaksud sebagai fans fanatik dari kubu siapapun, saya tidak peduli siapa presiden kita yang penting bagi saya adalah siapa saja yang menjadi presiden bisa mengayomi rakyatnya. Yap, disini saya tertarik oleh berita yang diunggah oleh detiknews dimana disitu memberitakan bahwa salah satu akun facebook yang isinya penghinaan terhadap presiden sudah dilaporkan ke polisi dengan tuduhan pencemaran nama baik.

Berita yang saya sadur dari detik :

Salah satu pemilik akun media sosial Facebook dilaporkan ke Polda Sumut. Laporan tersebut terkait adanya dugaan penghinaan kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan masyarakat Batak.

“Kita ada terima laporan itu kemarin. Pelapor atas nama Lamsiang Sitompul. Yang dilaporkan Nunik Wulandari II, pemilik akun Facebook,” kata Kasubbid Penmas Polda Sumut AKBP MP Nainggolan saat dikonfirmasi, Rabu (24/8/2016).

Nainggolan menjelaskan, isi laporan yang diterima pihaknya itu mengenai dugaan penghinaan atau pencemaran nama baik melalui media sosial.

“Pencemaran atau penghinaan tersebut ditujukan kepada masyarakat Batak dan Presiden,” sambungnya. Di status Facebook yang dijadikan bukti, ada kata-kata yang dianggap penghinaan.

Setelah menerima laporan tersebut, lanjut Nainggolan, pihaknya akan menindaklanjuti hal tersebut. Polisi, kata dia, akan mempelajari laporan itu.

“Kita pelajari dulu laporannya. Kita kumpulkan bukti-bukti dan data. Soal penghinaannya, akan kita pelajari,” tutup Nainggolan.

Disini kita saya hanya mengambil hikmahnya saja dimana siapun itu jika benci terhadap seseorang atau punya masalah dengan orang tersebut jangan sampai ditumpahkan ke media sosial, media sosial jangan dipakai sebagai ajang menjelekkan seseorang karena jika kita menjelekkan orang lain lewat media sosial bisa terjerat undang undang ITE.

Apalagi saat ini sering kita melihat banyak akun facebook yang saling serang bahkan selalu memojokkan dengan berita2 yang belum tentu benar, jadi mari kita bijak dalam menggunakan media sosial jangan sampai kita terjerumus ke lingkaran hukum hanya karena status facebook atau media sosial lainnya.

26 KOMENTAR

  1. semakin rame aja….

    Jokodok____VS____ Prabencong
    Jokower____VS____Prabawer
    Cebong____VS_____BENCONG

    Fans yg ini suka nKower…fans yg itu suka mBawer.
    Yg Cebong nyinyirnya kung kong kung kong
    Yg Bencong nyinyirnya ..sedottt om.. kite sedott omm…

  2. Ini menjadi pelajaran juga buat Blogger,dimana seorang blogger di tuntut untuk menyampaikan informasi yang JUJUR dan SEIMBANG supaya menjadi EDUKASI bukan PROFOKASI…sehingga para pembaca bisa lebih dewasa dalam menyampaikan komentarnya…..dan tidak lagi comment2 yang saling serang bahkan selalu memojokkan dengan berita2 yang belum tentu benar….itu!!!!!

  3. biarin aja biar dia/mereka tahu rasa..
    kalau ga suka orangnya sih sah2 aja, tapi kalau menghina (kata ‘tolol’) emangnya dia bisa buktikan dia/mereka lebih pintar?

    yang paling parah ya kata ‘badut’ itu, secara tidak sengaja (atau memang sengaja) menghina yang lain..

    kadang suka kasihan sama yang model begini, uda disekolahin aja caranya seperti orang tidak sekolah..kapan Indonesia maju?

  4. TIM SEWOT – Agustus 25, 2016

    Ini menjadi pelajaran juga buat Blogger,dimana seorang blogger di tuntut untuk menyampaikan informasi yang JUJUR dan SEIMBANG supaya menjadi EDUKASI bukan PROFOKASI…sehingga para pembaca bisa lebih dewasa dalam menyampaikan komentarnya…..dan tidak lagi comment2 yang saling serang bahkan selalu memojokkan dengan berita2 yang belum tentu benar….itu!!!!!

    setuju bro, sudah saatnya ada KODE ETIK BUAT BLOG, biar ada second opinion..kalo sekarang mah banyakan penggiringan opini, sok netral, berita sepihak….mau contoh…?nanti ane disuruh bikin blog sendiri lagi..

    • Ciee cieee saling dukung pake akun cloningan sendiri nih yee… 😀
      Mental lo sakit bro, kalau emang lo pintar ya tinggal ambil yg baik2nya dan abaikan yg menurut lo tidak baik, gak perlu lah fitnah si itu begini si anu begitu macam orang paling benar sejagad

  5. Lah agamanya yang tertulis Kristen, tapi bikin akun pesbuk cari cewe yang berhijab. Maksutnya sih biar cewek yang berhijab di judge jelek.

    “Cewe berhijab kok bejat”, dan terbukti. Mas ‘ngehe’ pun beranggapan begitu. Dan misi pembuat akun pun berhasil.

Tinggalkan Balasan ke imotorium Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini