SATRIA INJEKSI

Bulan januari 2016 ini honda sudah merilis Honda Beat POP sedangkan Yamaha sudah dua produk New Fino 125 Blue Core dan Aerox 125 LC, pabrikan jepang lainnya seperti suzuki dan kawasaki belum terdengar perilisan di bulan januari ini setelah suzuki dikabarkan memundurkan perilisan satria injeksi. Selain pabrikan jepang baru terdengar dari Royal enfield yang membuka dealer resmi di indonesia dan TVS akan merilis Apache RTR 200 4V di sentul 21 januari 2016 nanti.

 

Lalu di bulan februari ada motor apa saja ? dari suzuki ada satria injeksi namun belum tahu lokasi dan tanggal perilisan setelah mengalami kemunduran perilisan padahal penampakan suzuki satria injeksi ini sudah ditunggu2 oleh para biker terutama para pecinta motor ayam jago apakah penjualannya nanti juga bisa bersaing dengan Honda Sonic 150R.

M-SLAZ (1)

Dari kubu yamaha dikabarkan kalau Xabre 150 akan dirilis awal februari, belum konfirm baru gosip saja lawong ada yang bilang akhir januari 2016 namun sepertinya disinyalir kuat memang bulan februari baru dirilis. Xabre 150 tidak akan jauh berbeda dengan M-Slaz di thailadn dari segi spesifikasi maupun tampilan bahkan info yang saya dapatkan bahwa yamaha juga sudah menyiapkan accesories untuk Xabre ini.

cbr150r gen 2 led

Dari honda di bulan februari makin santer dikabarkan kalau CBR150R gen 2 akan meluncur, akan banyak perubahan yang terjadi dari CBR150R gen 2 ini,bisa dilihat saja perubahan yang terjadi di All CB150R menjadi New CB150R yang serba desain all new.

1 KOMENTAR

  1. Just sharing info :
    K64A alias New CBR150 head lamp nya Led dan produksi pcb assy nya mulai kira 1-2 bulan kedepan, jd kira2 New CBR150 akan launching di bulan 6-12.
    Ecu Satria Fi dibuat di Denso, pcb assy nya mulai di produksi sekitar 6 bulan yg lalu, di pabrik yg sama yg buat Ecu kawasaki 4 silinder.
    Ecu kawasaki 4 silinder (ada 2 model pcb assy) akan mulai diproduksi kira2 2-3 bulan kedepan , jd jika benar ada kawasaki 4 silinder rakitan lokal maka perkiraan launching nya di akhir th 2016 atau awal 2017

  2. Kasihan cbr150 k45 gen pertama dari lahir saja ngak pernah turunn ke kejurnas 150cc sentul besar malu oyy sama R15 yang berani tarung sama bebek dan ayanm jago dan R15 sang SOHC sering podium pula. Selama hidupnya K45 cuma buat balap OMR di alun-alun kota kecil pembatas karung goni padahal katanya DNA Motogp Brand Repsol DOHC overbore my assssss.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini