anak kecil naik motor

Asosiasi Konsumen Penang di malaysia secara tegas meminta kepada pemerintahan malaysia agar pemberian SIM diberikan minimal usia sudah menginjak 21 tahun, selama ini di malaysia usia minimal mendapatkan SIM sepeda motor adalah 16 tahun.

Dilansir media Bernama, Rabu (15/7/2015), Presiden Asosiasi Konsumen Penang, SM Mohamed Idris mengatakan :

“Setiap tahun, ada rata-rata 465.000 kecelakaan di jalan yang mengakibatkan hampir 7.000 kematian. Dan 60 persen atau 4.200 kematian disumbangkan oleh pengendara sepeda motor, dengan 40 persen dari mereka berusia antara 16 dan 25 tahun,”

sepeda motor adalah mesin pembunuh dan pengendaranya 17 kali lebih rentan mengalami kecelakaan daripada mobil karena desain kendaraan roda duanya. Idris menambahkan, orangtua yang membiarkan anak-anak mereka naik sepeda motor tanpa lisensi juga menjadi masalah besar.

Nach jika di indonesia batas minimum memiliki SIM ketika usia menginjak 17 tahun sama saja di malaysia, bisa dilihat dari berbagai kecelakaan yang ditimbulkan karena belum bisa mengontrol emosi banyak yang ugal2an karena faktor pemikiran yang masih labil. Jika di malaysia masyarakat sendiri yang meminta peraturan ini agar tidak mengorbankan anak2 mereka lalu bagaimana dengan indonesia ? masyarakat indonesia yang lebih cenderung bangga ketika anak kita sudah bias menaiki motor meski usianya belum genap 17 tahun, lawong anak SD saja ada yang sudah bawa motor sendiri, SMP naik vixion beranjak ke SMA naik Ninja 250.

13 KOMENTAR

  1. Memangnya bocah mengendarai motor ber-3(ber-4 juga masih ada lho) ditahan? Yang ditahan itu yang kelihatannya punya duit. Lo bawa tas yang kelihatannya ada laptonya jadi sasaran lo, setan cilik mah ga ada untungnya ditahan. Ada juga polisinya pusing tuh anak nangis & orangtuanya memohon pembebasan.

  2. buat kang ari dan semua pengunjung aripitstop…
    met lebaran…
    Taqqobalallahu minna wa minkum..
    mohon maaf lahir batin, kalo ada komen2 sy yg menyakitkan/menyimggumg sebagian pembaca aripitstop mohon di maafkan…
    met mudik buat yg mudik..

  3. Kang ari minal aidzin wal faidzin yo Laahir batin Mohon maaf segala kesalahan dan khilaf selama ini

    Terkirim dari Samsung Mobile

  4. benahin transportasi umum agar lebih nyaman aman dan murah sperti motor pribadi.. adakan bis sekolah juga..
    baru deh, setelah itu ngomongin mslah praturan sim min.21thn, mungkin masyarakat bisa lebih menerima..

Tinggalkan Balasan ke Jagd Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini