Yamaha-Saluto-2

Yamaha india baru saja merilis motor sport terbarunya, Yamaha saluto berkapasitas 125cc dengan power 8,3ps@7000rpm dan torsi 10,1Nm@4500rpm dengan perpindahan gigi 4 speed dan bobotnya juga ringan cuma 112kg dengan spesifikasi ini yamaha saluto diklaim mampu berjalan hingga 78km/liter.

Yamaha india menjual motor ini hanya Rs. 52.000 atau sekitar Rp 10 jutaan dengan dua varian warna merah dan hitam. Di india yamaha saluto untuk melengkapi motor aport entry level mereka yang sudah ada SS125 dan YBR 125 dan ketiga motor ini masih menggunakan pengabutan karburator. Bagaimana kalau dijual di indonesia ? sepertinya nggak bakalan laku lawong remnya saja masih tromol dan belum injeksi.

Yamaha-Saluto-4

Spesifikasi :

ENGINE
Engine type Air cooled, 4-stroke, SOHC, 2-valve
Displacement 125cc
Bore & Stroke 52.4mm x 57.9mm
Compression ratio 10.0:1
Maximum Horse Power 6.1kW(8.3PS)/7000r/min
Maximum torque 10.1N・m(1.0kgf・m)/4500r/min
Starting System Electric start & Kick start
Lubrication Wet Sump
Cylinder layout Single cylinder
Clutch type Wet, multiple-disc
Ignition system type CDI (capacitor discharge ignition)
Carburetor Type/Fuel supply Carburetor
Battery 12V,5.0Ah/5.0Ah(10HR)
Headlight Halogen bulb 12V,35/35W×1
Primary / Secondary Reduction ratio 3.409 (75/22) / 3.214 (45/14)
Transmission type Constant mesh, 4-speed
Caster angle / Trail 26 degree / 91mm
DIMENSIONS
Overall Length × Width × Height 2,035mm x 700mm x 1,080mm
Weight(with oil and a full fuel tank) 112kg
Wheelbase 1,265 mm
Minimum ground clearance 180 mm
Fuel tank capacity 7.6L
Engine oil capacity 1.10L
Seat height 805 mm

1 KOMENTAR

  1. Mohon maaf ya Suhu Aripitstop…
    Apakah motor ini akan masuk ke indonesia? ini kan baru ada di india.
    Ya untuk kelas 125, memang bisa jadi gak kenceng, tapi buat operasional dan kebutuhan bisa jadi salah satu pilihan

    Nice Suhu dan Thanks

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini