speed r3

Sudah saya singgung kemarin kalau yamaha thailand resmi rilis yamaha R3, saat rilis di sirkuit buriram kemarin yamaha mengundang keempat pebalap yamaha racing moto gp lorenzo, rossi, espargaro dan smith. Ketika tahun kemarin yamaha rilis R3 di eropa dan amerika data dan video yang bisa kita minim entah kenapa, namun pemandangan berbeda ketika yamaha rilis R3 ini di thailand. Berbagai info dari foto bahkan video banyakyang dishare di beberapa media seperti media sosial.

Nach kali ini ada yang mengupload video ketika R3 ini dites atas dyno, hasilnya pun fantastis dengan kapasitas 321cc power tembus 42HP saat gigi kelima saja sudah bisa tembus 177km belum gigi ke-6. sambil nunggu kiriman cylinder R3 dari thailand, hehehehe…kalau ada yang ngirim.

via hp klik disini.

Engine

Engine type 2-Cylinder, liquid-cooled, 4-stroke, DOHC, 4-valves
Displacement 321cc
Bore x stroke 68.0 mm x 44.1 mm
Compression ratio 11.2 : 1
Maximum power 30.9 kW (42.0PS) @ 10,750 rpm
Maximum Torque 29.6 Nm (3.0 kg-m) @ 9,000 rpm
Lubrication system Wet sump
Clutch Type Wet, Multiple Disc
Carburettor Fuel Injection
Ignition system TCI
Starter system Electric
Transmission system Constant Mesh, 6-speed
Final transmission Chain

Chassis

Frame Diamond
Front suspension system Telescopic forks
Front travel 130 mm
Caster Angle 25º
Trail 95 mm
Rear suspension system Swingarm
Rear Travel 125 mm
Front brake Hydraulic single disc, Ø 298 mm
Rear brake Hydraulic single disc, Ø 220 mm
Front tyre 110/70-17M/C 54H (Tubeless)
Rear tyre 140/70-17M/C 66H (Tubeless)

Dimensions

Overall length 2,090 mm
Overall width 720 mm
Overall height 1,135 mm
Seat height 780 mm
Wheel base 1,380 mm
Minimum ground clearance 160 mm
Wet weight (including full oil and fuel tank) 169 kg
Fuel tank capacity 14.0 L
Oil tank capacity 2.4 L

1 KOMENTAR

  1. mau tanya om’Ari……saya mau pasang Tangki R15 :
    1. Apa baut tangki R15 ke Rangka sama dengan OVI
    2. Fuel Pump-nya sama atau harus ganti…???

    trimakasih….

  2. potensinya lbh sangar vario 150, dr awal start smp 100km/jam bs tanpa oper gigi.
    Cb bayangin kl bs oper gigi 2, potensinya bs 160km/jam,
    gigi 3 potensinya bs 210km/jam,
    gigi 4 bs 270km/jam,
    gigi 5 bs 320km/jam.
    Gigi 6 potensinya bs 410km/jam.
    Kalo tak percaya, cb tanya fbh.

  3. Itu gigi 1 sampai 4 belum ditarik full masih jauh…pas di gigi 5 baru ditarik sehingga power tidak keluar semua…kalau gigi 1 dan 4 diurut poll gigi 5 nya bisa lebih dari yg divideo.

Tinggalkan Balasan ke iimvixby Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini