mesin-detail

Yamaha menjual R25 dengan tanaga besar dan diklaim paling besar dikelasnya makanya dari kemarin sejak rilis banyak media yang mengulas power R25 yang di klaim 36PS atau 26,5 kw @12.000 Rpm dengan torsi maksimum 22,1 N.m @10.000 Rpm.

Bahkan petinggi yamaha sampai bilang kalau motor ini larinya ”maknyus”… itu baru 36ps tapi apa jadinya kalau tenaga sesungguhnya 37ps opo ora tambah geger dunia akhirat itu…?! Yups… ada pertanyaan yang masuk ke saya perihal power sebenarnya dari R25 ini, apakah benar 36ps atau 37ps ? pertanyaan ini beralasan karena ternyata yamaha mencantumkan data berbeda spsesifikasi R25 diweb resmi ”klik disini” dengan spesifikasi yang sudah disebar luaskan. Lihat gambar yang saya ambil dari web dengan brosur yang sudah disebar…

spek-r25

 

Setelah saya konfirmasi ke pihak internal yamaha ternyata ada kesalahan teknis yang tercantum di web resmi, yang benar tetap 36PS,26,[email protected] dan torsi maksimum tetap 22,1 Nm @10.000Rpm. Dan masalah ini sedang dalam proses perubahan, semoga cepat diperbaiki agar konsumen tidak salah persepsi. Wes gamblang to…

26 KOMENTAR

  1. Spesifikasi R25 juga lebih unggul dari Spesifikasi Resmi Ninja 300 Fi +Sliper Clutch

    The Ninja 300 has a 296 cc (18.1 cu in) straight-twin engine.[8] Dynamometer tests showed that the Ninja 300 produces more power than the 250—34.77 to 34.95 hp (25.93 to 26.06 kW) compared with 25.48 hp (19.00 kW)—and higher torque across the rev range at 17.45 to 18 lb·ft (23.66 to 24.40 N·m).[1][9]

    The motorcycle’s top speed has been recorded at 170.6 km/h (106.0 mph) and acceleration at 5.6 to 6.41 seconds from 0 to 97 km/h (0 to 60 mph), and around 14.5 seconds 141.14 to 145.77 km/h (87.7 to 90.58 mph) in the quarter mile.[1][2]

    • itu power ninin diukur pake dyno bro, alias on wheel…
      power r25 itu kayaknya diukur on crank deh. artinya akan berkurang kalo diukur pake dyno

  2. R25 tinggal pasang knalpot fullsystem+ganti filter maka performanya udah diatas ninja 300 cc….
    Opo ora juossss….. 36 ps + 4 ps = 40 ps….berat isi cuman 166 kg… (berat kosong brp kg ya?)
    FBH sebenarnya pengin R25…tapi gak kuat beli pertamax plus… xixixi

Tinggalkan Balasan ke Ibas Gaskoro Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini