Yamaha-R15-(7)-590px

Yamaha vs Honda hampir sama persis antara FBH vs FBY. Tidak ada yang mau kalah meskipun salah satu pasti salah. Kedua kompetitor saling cari kelemahan lawan agar bisa dengan mudah mengalahkan lawan.
Itulah uniknya kompetisi persaingan bisnis roda dua di indonesia, sekarang sedang boomingnya perang antara honda dengan yamaha, suzuki dan kawasaki seolah2 diam seribu bahasa meskipun sudah digelontarkan produk2 baru tapi tetap saja kawasaki dan suzuki tidak kelihatan taringnya. Coba tengok Ninja RR Mono, ER6 Ninja 250 gaungnya hanya sesaat saja, sudah bosen ya sudah selamat tinggal, coba tengok nasib Pulsar 200NS…! bombastisnya hanya sesaat saja sekarang diisukan sedang diskon besar besaran karena jadi pajangan di dealer.
Lain halnya dengan Honda atau yamaha, image masyarakat indonesai sebagian besar masih tertuju kepada kedua pabrikan tersebut maka tak heran jika kedua pabrik motor ini selalu bersaing menciptakan produk baru. Seperti kejadian yang sekarang jadi hebohnya berita YZF-R15 seakan2 honda tidak terima dengan hadirnya motor fairing dari yamaha maka honda melempar strategi mengobral bocoran2 motor fairing lokal dari honda alias K45. Yamaha laris dengan raja sportnya dan honda mengikuti dengan CB150R karena CB150R tidak bisa berbuat banyak melawan Vixion maka keluarlah verza tapi tetap saja masih kesulitan melawan vixion.

k45 (8)
Belum selesai persoalan raja sport justru sekarang lagi sibuk menahan gempuran datangnya berita R15. Honda seakan akan tidak terima dengan kehadiran R15 ini maka untuk membendung berita dari media2 yang selalu sibuk membicarakan R15 maka honda mengambil langkah mengalirkan bocoran2 motor fairing yang akan dilokalkan. Sangat tidak mungkin bocoran begitu mengalir deras tanpa ada unsur kesengajaan dari pihak internal AHM. Para blogger senior saja susah mendapatkan bocoran2 motor baru apalagi bloger kecil2…! dalam 3 minggu kebelakang sampai detik ini gambaran akan bentuk K45 begitu deras mengalir, tidak mungkin bocoran yang bersumber dari pengunjung asli bisa setiap hari mengalir begitu saja. Itulah strategi honda untuk membendung hingar bingarnya berita R15, honda telah lempar handuk sebelum produknya brojol.
Dengan adanya persaingan bisinis sebenarnya bagus agar ATPM bisa merakit produk yang benar2 berkualitas bukan asal laris saja. Konsumen seharusnya diuntungkan dalam hal ini namun jika persaingan bisnis tidak sehat maka dipastikan konsumen adalah sebagai korban. Jadi sah sah saja pabrikan menciptakan berbagai produk baru tapi ingat juga segi kualitas dan after salesnya juga sehingga konsumen merasa tidak dirugikan.

k45 (13)

1 KOMENTAR

  1. hebatnya jepang, setelah kita merdekapun masih mampu mengadu domba bangsa kita. fb2an itu udah jadi bukti yg tak terbantahkan.. marwoto dan mbah darmo saudara 1 bangsa yg rela saling memaki demi merk jepang.wkwkwkwkwkwk..

  2. intinya AHM tdk terima klo pemberitaan ttg r15
    Koq d bilangnya lempar handuk???
    Itu kan strategi marketing,,drpd nyebar brosur yg isinya cm BC2 produk lain ya kan

  3. Jangan diremehin dlu cara promonya honda lho…inget kasus mio dulu bak raja yg tak terkalahkan,,,akibat yamaha meleng maka tahtanya bs direbut walaupun tidak instan dan butuh waktu….

Tinggalkan Balasan ke gentel Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini