yamaha-fino-2013-76

Kang bro… setelah sekian lama menjadi teka teki akhirnya kang ari dapat info kepastian akan munculnya FINO FI. Fino FI sesuai info yang masuk bahwa motor ini mempunyai kapasitas 115cc dan untuk bagian mesin masih 11-12 dengan mio j,weleh2… kirain 125cc,tapi kang ari lebih ngarep ke 125cc biar mak-nyuuus larinya,karena dulu kang ari pernah dapat info kalo motor ini akan naik jadi 125cc.

Motor retro dari yamaha ini akan mulai dilempar ke pasar mulai akhir januari atau paling lambat bulan februari 2014.Angka Produksi Fino FI yang  masuk ke TPT sebesar 88.500 Unit  di tahap pertama,hadech…kok cuma sedikit yo… apakah ada hidden agenda dari yamaha ataukah karena dilihat dari penjualan fino karbu yang kurang memuaskan ? mbuh lach… hanya yamaha yang tahu.

[gickr.com]_c6204065-963f-6094-5dcc-ac042483c744

Fino FI akan diproduksi dua tipe yaitu FINO SPORTY FI dan FINO CLASSIC FI,kok cuma dua varian saja ya nggak seperti fino karbu yang memiliki 3 varian FINO SPORTY,FINO FASHION dan FINO CLASSIC. Fino FI ini dijadwalkan muncul di semester awal 2014 setelah XEON GT,dan kabarnya sekarang dealer2 sudah mulai order motor anyar ini dan jika tidak ada perubahan jadwal maka akhir bulan januari atau bulan februari motor ini sudah mejeng di dealer2 yamaha.Kita tunggu saja kehadirannya…

1 KOMENTAR

  1. kang ari sy mo nanya! !
    barusan sy ambil new mx
    tp kok susah hidup setelah disimpan seharian
    setelah di engkol lebih dr 20x baru bs hidup l.
    kira2 apanya yg mau disetel? ????
    motor baru -+300 km.

Tinggalkan Balasan ke st12 Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini